Visi dan Misi Direktorat Jenderal HAM

Visi 

“Mewujudkan Penghormatan, Pelindungan, Pemenuhan, Penegakan, dan Pemajuan Hak Asasi Manusia yang berkelanjutan untuk mencapai Indonesia Maju, Berdaulat, Mandiri, dan Berkepribadian berdasarkan Gotong Royong”

 

Misi 

Untuk mencapai Visi tersebut di atas, Direktorat Jenderal HAM menetapkan Misi sebagai berikut:

  1. Mendukung upaya penyelesaian dugaan pelanggaran/ permasalahan hak asasi manusia;
  2. Menciptakan aparatur pemerintahan dan masyarakat yang memahami, mengetahui, dan memiliki kesadaran terhadap P5HAM;
  3. Mewujudkan komitmen HAM Pemerintah Indonesia di tingkat global, nasional, dan lokal;
  4. Meningkatnya tata kelola pemerintahan yang baik melalui akuntabilitas pelaksanaan P5HAM.
Skip to content